From cb7c75c1fb8980da7a384bac7d057c90f4b1bf15 Mon Sep 17 00:00:00 2001 From: Afrizal Fikri Date: Thu, 26 Sep 2019 11:19:38 +0700 Subject: [PATCH] Apply suggestions from code review Co-Authored-By: Irvi Aini <7439590+irvifa@users.noreply.github.com> --- .../cluster-administration/manage-deployment.md | 10 +++++----- 1 file changed, 5 insertions(+), 5 deletions(-) diff --git a/content/id/docs/concepts/cluster-administration/manage-deployment.md b/content/id/docs/concepts/cluster-administration/manage-deployment.md index 1fa6cba5889c2..b8265b1f7a6db 100644 --- a/content/id/docs/concepts/cluster-administration/manage-deployment.md +++ b/content/id/docs/concepts/cluster-administration/manage-deployment.md @@ -6,7 +6,7 @@ weight: 40 {{% capture overview %}} -Kamu telah melakukan deploy pada aplikasimu dan mengeksposnya melalui sebuah _service_. Lalu? Kubernetes menyediakan berbagai peralatan untuk membantu mengatur deploy aplikasi, termasuk pengaturan kapasitas dan pembaruan. Diantara fitur yang akan didiskusikan lebih mendalam yaitu [berkas konfigurasi](/docs/concepts/configuration/overview/) dan [label](/docs/concepts/overview/working-with-objects/labels/). +Kamu telah melakukan _deploy_ pada aplikasimu dan mengeksposnya melalui sebuah _service_. Lalu? Kubernetes menyediakan berbagai peralatan untuk membantu mengatur mekanisme _deploy_ aplikasi, termasuk pengaturan kapasitas dan pembaruan. Diantara fitur yang akan didiskusikan lebih mendalam yaitu [berkas konfigurasi](/docs/concepts/configuration/overview/) dan [label](/docs/concepts/overview/working-with-objects/labels/). {{% /capture %}} @@ -30,7 +30,7 @@ service/my-nginx-svc created deployment.apps/my-nginx created ``` -_Resource_ akan dibuat dalam urutan seperti pada berkas. Oleh karena itu, lebih baik menyalakan _service_ lebih dahulu agar menjamin _scheduler_ dapat menyebar _pod_ yang terkait _service_ selagi _pod_ dibangkitkan oleh _controller_, such as Deployment. +_Resource_ akan dibuat dalam urutan seperti pada berkas. Oleh karena itu, lebih baik menyalakan _service_ lebih dahulu agar menjamin _scheduler_ dapat menyebar _pod_ yang terkait _service_ selagi _pod_ dibangkitkan oleh _controller_, seperti Deployment. `kubectl apply` juga dapat menerima beberapa argumen `-f`: @@ -46,9 +46,9 @@ kubectl apply -f https://k8s.io/examples/application/nginx/ `kubectl` akan membaca berkas apapun yang berakhiran `.yaml`, `.yml`, or `.json`. -Sangat disarankan untuk meletakkan _resource_ yang ada dalam _microservice_ atau _tier_ aplikasi yang sama dalam satu berkas, dan mengelompokkan semua berkas terkait aplikasimu dalam satu direktori. Jika _tier_ masing-masing aplikasi terikat dengan DNS, maka kamu dapat melakukan _deploy_ semua komponen _stack_ bersama-sama. +Sangat disarankan untuk meletakkan sumber daya yang ada dalam _microservice_ atau _tier_ aplikasi yang sama dalam satu berkas, dan mengelompokkan semua berkas terkait aplikasimu dalam satu direktori. Jika _tier_ masing-masing aplikasi terikat dengan DNS, maka kamu dapat melakukan _deploy_ semua komponen teknologi yang dibutuhkan bersama-sama. -Lokasi konfigurasi dapat juga diberikan dalam bentuk URL. Ini berguna ketika ingin menjalankan berkas konfigurasi dari _github_: +Lokasi konfigurasi dapat juga diberikan dalam bentuk URL. Ini berguna ketika ingin menjalankan berkas konfigurasi dari Github: ```shell kubectl apply -f https://raw.githubusercontent.com/kubernetes/website/master/content/en/examples/application/nginx/nginx-deployment.yaml @@ -159,7 +159,7 @@ Jika anda tertarik mempelajari lebih lanjut tentang `kubectl`, silahkan baca [Ik Contoh yang kita lihat sejauh ini hanya menggunakan paling banyak satu label pada _resource_. Ada banyak skenario ketika membutuhkan beberapa label untuk membedakan sebuah kelompok dari yang lainnya. -Sebagai contoh, different applications would use different values for the `app` label, tapi pada aplikasi _multitier_, seperti pada [contoh buku tamu](https://github.com/kubernetes/examples/tree/{{< param "githubbranch" >}}/guestbook/), tiap _tier_ perlu dibedakan. Misal untuk menandai _tier frontend_ bisa menggunakan label: +Sebagai contoh, aplikasi yang berbeda akan menggunakan label `app` yang berbeda, tapi pada aplikasi _multitier_, seperti pada [contoh buku tamu](https://github.com/kubernetes/examples/tree/{{< param "githubbranch" >}}/guestbook/), tiap _tier_ perlu dibedakan. Misal untuk menandai _tier frontend_ bisa menggunakan label: ```yaml labels: